Bua Merah Wamena

Bokondini dan Kelila di Wamena Papua Kab. Jayawijaya merupakan sentral penghasil buah merah, keaneka ragaman buah merah dapat ditemukan ditempat ini. Pohon buah merah dapat tumbuh pada dataran tinggi dan dataran rendah, dan sudah menjadi rahasia umum kualitas terbaik tumbuh pada dataran tinggi seperti Wamena.
Buah merah sejak lama telah dimanfaatkan oleh masyarakat setempat sebagai penyedap makanan yang mempunyai gizi tinggi karena mengandung betakaroten mencapai 700 ppm, pewarna alami yang tidak mengandung logam berat dan mikroorganisme berbahaya. Selain itu buah merah merupakan penunjang makanan pokok sehari-hari. Kekurangan vitamin A di Papua jauh lebih kecil dibanding di Jawa sekalipun. Mengapa ? Karena masyarakat terbiasa melahap buah merah.
Buah merah pemilik akar tunjang ini oleh masyarakat setempat di sebut KUANSU atau dengan nama latin PANDANUS CONOIDEUS LAM. Buah merah dibedakan berdasarkan ukuran buah, warna buah, dan bentuk buah. Kultivar yang dikenal antara lain adalah kultivar merah pendek, merah coklat, merah sedang merah panjang, kuning panjang, dan kuning pendek.
Saat ini kami mengolah buah merah dari kultivar merah panjang, buah merah di ambil di daerah Bokondini dan Kelila pada saat panen pertama/panen raya dengan Kriteria sebagai berikut :
1. Jumlah buah 5-10 butir / rumpun
2. Emplu lunak
3. Ukuran buah dengan diameter 10-15 cm dan panjang 60-110 cm
4. Sari buah merah yang dihasilkan tinggi dengan rata-rata 120 ml / kg buah.
5. Mempunyai anakan banyak 5-10 anakan / rumpun
6. Memiliki akar tunjang banyak sekitar 11-97 akar.

Kami home industry yang berdiri sejak 2006 sampai saat ini, berlokasi di Wallesi Distrik Assolokobal Wamena Papua. Merupakan sebuah pondok pesantren yang berjarak 70 km dari kota Wamena. Mengolah buah merah untuk dijadikan sari buah merah dengan cara yang baik menurut ajaran Islam, membelah buah merah tidak mengunakan tulang paha babi atau kaswari melainkan dengan pisau dan parang.
Insya Allah selama buah merah diambil dari buah yang berkualitas, dan tanpa campuran, obat alami ini sangat berpotensi membantu penyembuhan penyakit ringan maupun berat seperti :
1. Melemahkan Virus AIDS
2. Kanker, Kista dan Tumor
3. Stoke dan Darah Tinggi
4. Asam Urat Kronis, dan Broonkithis (paru-paru)
5. Diabetes Mellitus (Kencing Manis), dan Maag Kronis
6. Osteoporosis, Jantung, dan Wasir
7. Gangguan Mata dan Kulit
6. Meningkatkan Kecerdasan, dan Kolestrol
7. Meningkatkan Gairah dan Kesuburan

Buah merah hanyalah media pengobatan, dan banyak sekali faedah yang dapat dipetik dari buah merah. Semoga dengan perantara buah merah Tuhan Memberikan kesembuhan amin.

By: Pondok Buah Merah 0812 8039 6464
Customer Service A
Pembayaran

DAFTAR ISI

Loading...